Mungkin diantara Sobat masih ada yg bingung apa sih Addblock itu? Yup, di sini akan saya jelaskan bahwa Addblock itu adalah suatu program yg diciptakan untuk menghalau atau memblokir iklan- iklan yang selalu muncul pada saat kita membuka browser Mozilla Firefox atau browser lainnya, karena bagi sebagian orang iklan-iklan itu mungkin sangat menggannggu sekali, betul nggak...
Nah, maka dari itu saya akan memberikan tips cara memasang Addblock pada Browser Mozilla Firefox agar Sobat tidak terganggu dengan kemunculan iklan-iklan pada saat sedang browsing di internet menggunakan Mozilla Firefox.
Berikut Cara Pemasangan ADDBLOCK pada Mozilla Firefox:
Step 1 ► Buka Browser Mozilla Firefox, Pilih Tools lalu pilih Add-ons atau masuk pada menu Setting (lihat gambar)
Step 2 ► Ketik Addblock pada kolom Search/Pencarian, lalu akan muncul beberapa pilihan dan silahkan pilih salah satu Addblock lalu klik Install (lihat gambar)
Step 3 ► Selesai, selamat.... fitur Addblock telah terpasang (lihat gambar)
Bagaimana, mudah bukan?
Dengan terpasangnya Addblock pada Browser Mozilla Firefox tersebut maka dijamin tidak ada lagi iklan-iklan yang bermunculan pada saat browsing.
Selamat mencoba dan Happy Browsing.....
Sampai di sini dulu postingan saya kali ini semoga bermanfaat dan berkenan di hati Sobat semua.
Terima kasih telah berkunjung di blog sederhana ini, silahkan berkunjung kembali dikesempatan yang lain.
Wassalamu'alaikum. Wr. Wb.
ADMINISTRATOR
Admin tidak selalu Online, mohon
maaf bila ada komentar Sobat RD yang belum atau tidak terjawab, mohon maaf
juga jika ada link yang sudah tidak aktif dan belum sempat diperbaiki,
secepatnya akan diperbaiki harap bersabar yach....
Silahkan berkomentar
sebebas-bebasnya namun tetap menjaga ETIKA dan ADAB dalam
menuliskan
komentar dengan mengedepankan bahasa yang SOPAN dan pantas untuk dikonsumsi
PUBLIK.
MOHON MAAF bila ada komentar
yang terpaksa dihapus oleh Admin.
TERIMA KASIH
|
No comments:
Post a Comment